Jadwal pertandingan Indonesia di Asian Games 2018 hari ini, 31 Agustus

Friday, 31 August 2018

Jadwal pertandingan Indonesia di Asian Games 2018 hari ini, 31 Agustus

Jadwal pertandingan Indonesia di Asian Games 2018 hari ini, 31 Agustus
Asian Games 2018. ©2018 Lintastoday
Kontingen Indonesia akan kembali berlaga dalam Asian Games 2018 pada Jumat (31/8). Para atlet kebanggaan bangsa akan berusaha sekeras mungkin demi hasil terbaik dan menambah koleksi medali.

Terhitung sampai pada pukul 09.00 WIB pagi ini, Indonesia masih berada di peringkat keempat pada klasemen perolehan medali, dengan koleksi 90 medali yang 30 di antaranya merupakan medali emas.

Berikut jadwal pertandingan Kontingen Indonesia di Asian Games 2018 pada 31 Agustus.

JAKARTA

  • 09.00 WIB: Voli putri
  • 09.00 WIB: Sambo putra dan putri
  • 09.06 WIB: Judo putra dan putri
  • 09.30 WIB: Bridge putra, putri dan campuran
  • 10.00 WIB: Basket 5x5 putra dan putri
  • 10.20 WIB: Polo air putra
  • 11.36 WIB: Rugby-7 putra dan putri
  • 11.55 WIB: Loncat indah putra dan putri
  • 12.00 WIB: Layar putra dan putri
  • 11.00 WIB: Modern pentathlon putri
  • 14.00 WIB: Bisbol putra
  • 16.00 WIB: Tinju putra dan putri
  • 21.00 WIB: Balap sepeda trek putra dan putri


PALEMBANG

  • 07.30 WIB: Triathlon putri
  • 09.00 WIB: Kano/kayak sprint putra dan putri
  • 09.00 WIB: Soft tenis putra dan putri
  • 10.00 WIB: Sepak takraw putra dan putri
  • 14.00 WIB: Sepatu roda putra dan putri

Apa komentar dan tanggapan Anda dari berita di atas?

Emoticon

© Copyright 2012-2016 LINTASTODAY. All rights reserved